Peluang Usaha Jualan Es .Siapa yang tidak tau Es dawet atau es cendol bahkan ada yang menyebut es taoge adalah minuman tradisional berbahan utama tepung yang berbentuk seperti ulat dan diberi kuah santan plus gula. Banyak kita temui dimanapun kita berada, oleh karena itu Peluang Usaha Jualan Es Dawet cukup menjanjikan,dengan modal yang kecil Peluang Usaha Jualan Es seperti ini memang menjanjikan.
Peluang Usaha Jualan Es Dawet Berikut cara membuat nya:
tepung beras,tepung sagu,air, air daun suji dan air kapur sirih, gula merah, sisir,santan, rebus
- Aduk tepung dengan sebagian air.
- Rebus sisa air bersama air kapir, air daun suji dan garam hingga mendidih.
- Tuangkan larutan tepung, aduk hingga kental. Angkat.
- Siapkan ayakan dawet, taruh di atas baskom berisi air es. Tuang adonan panas ke dalam cetakan, tekan-tekan hingga menjadi butiran-butiran panjang.
- Tiriskan.
- Rebus gula dan air hingga gula larut. Angkat, saring dan dinginkan.
Cukup mudah bukan mengembangkan Ide Peluang Usaha ini.
Berikut Rancangan Biaya Peluang Usaha Jualan Es Dawet :
Modal Awal:
Bahan baku :Rp 90.000
Gerobak Jualan :Rp450.000
Jumlah :Rp540.000
sedang untuk modal berjalan/bulan sekitar 2.800.00 dari Peluang Usaha Jualan Es ini Perkiraan Keuntungannya sekitar 1.000.000/Bulan dengan minimal menjual 50cup/hari
Tidak ada komentar:
Posting Komentar